Pelaksanaan PPG 2018 Tahap 1 dan Tahap 2

Pelaksanaan PPG 2018 tahap 1 dan tahap 2
Pelaksanaan PPG 2018 tahap 1 dan tahap 2

Pelaksanaan PPG 2018. Sesuai surat edaran dari Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan nomor 12731/B.B4/GT/2018 tanggal 24 Mei 2018 tentang pelaksanaan ppgj 2018 Atau jadwal pelaksanaan ppg 2018 Dalam Jabatan Tahap I Tahun 2018, untuk itu dalam tulisan ini saya sampaikan informasi terkait dengan pelaksanaan PPG Dalam Jabatan sebagaimana telah disepakati antara Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan serta Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi, tahapannya antara lain:

Pelaksanaan PPG 2018 tahap 1 dan tahap 2
Pelaksanaan PPG 2018 tahap 1 dan tahap 2

1. Sistem pembelajaran PPG Dalam Jabatan atau teknis pelaksanaan ppg 2018 melalui moda Hybrid Learning dengan 3 (tiga) tahapan pembelajaran:

a. Pelaksanaan PPG 2018 melalui Pembelajaran Daring

Pembelajaran melalui daring selama 12 minggu melalui virtual class {e-learning) untuk pendalaman materi bidang studi PPG yang dipilih. Guru mempelajari modul yang telah disediakan oleh panitia dalam sistem pembelajaran daring. Selama pembelajaran daring guru tidak meninggalkan tugas mengajar. Bagi guru yang tidak memenuhi kecukupan waktu dalam mengikuti kelas daring sesuai ketentuan yang ditetapkan, maka tidak dapat melanjutkan ke pembelajaran berikutnya melalui tatap muka.

b. Pelaksanaan PPG 2018 Melalui Pembelajaran Tatap Muka

Pembelajaran melalui tatap muka selama 5 (lima) minggu di perguruan tinggi

penyelenggara PPG Dalam Jabatan untuk menyusun perangkat pembelajaran dan proposal penelitian tindakan kelas sesuai jadwal ppg dalam jabatan 2018

BACA JUGA : Cara Cek Penempatan LPTK PPG Terbaru

c.  Praktek Pengalaman Lapangan (PPL)

Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) selama 3 (tiga) minggu di sekolah yang ditentukan oleh perguruan tinggi penyelenggara, dimana ini sesuai pembagian dari pusat.

Untuk point b dan c di atas, guru harus meninggalkan tugas mengajar. Setelah menyelesaikan 3 (tiga) tahapan pembelajaran, guru mengikuti uji kompetensi mahasiswa PPG (UKMPPG) dengan menggunakan standar nasional.

Guru yang sudah melakukan konfirmasi kesediaan sebagai mahasiswa PPG Dalam Jabatan tahap I tahun 2018 menunggu informasi lebih lanjut dari perguruan tinggi penyelenggara terkait tata cara dan pelaksanaan ppg 2018 tahap 1 pembelajaran daring.

2. Jadwal pelaksanaan ppg 2018 dalam jabatan dibagi menjadi dua tahap, yaitu tahap I dan tahap 2 di tahun2018 ditetapkan di bawah ini, info ppg 2018 ini berasal dari situs resmi sertifikasi guru http://ap2sg.sertifikasiguru.id :

pelaksanaan ppg 2018
pelaksanaan ppg 2018

3. Format Al dan pakta integritas yang telah dicetak dan ditandatangani dibawa pada saat lapor diri ke perguruan tinggi penyelenggara PPG sesuai jadwal di atas atau jadwal yang ditetapkan oleh perguruan tinggi.

Itulah teknis pelaksanaan ppg 2018, bapak ibu guru bisa dipersiapkan mulai dari sekarang baik fisik atau psikisnya. Sedangkan untuk tempat pelaksanaan ppg 2018 akan di umumkan jika Anda sudah masuk dalam daftar tersebut bisa juga melihat daftar penlenggara atau LPTK di sini .

Baca Juga : Soal Tematik Semester 1

Pencarian yang banyak di cari juga  :

  • jadwal pelaksanaan ppg 2018
  • tempat pelaksanaan ppg 2018
  • jadwal ppg dalam jabatan 2018
  • pelaksanaan ppgj 2018
  • info ppg 2018

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply