Gaung Dapat Diatasi Dengan Cara
Berikut artikel Gaung Dapat Diatasi Dengan Cara
Gaung dapat diatasi dengan cara….
a.menyesuaikan frekuensi sumber bunyi
b.melapisi dinding dengan zat pemantulan yang baik
c.melapisi dinding dengan zat yang dapat merendam bunyi
d.menurunkan tinggi nada
Jawaban
Gaung adalah bunyi pantul yang terdengar hampir bersamaan dengan bunyi aslinya. Contohnya, ketika seseorang berteriak di tempat yang sempit. Gaung dapat mengganggu penerimaan suara dari sumber bunyi karena akan saling berpadu dengan bunyi asli.
Maka gaung dapat diminimalisir dengan memasang peredam bunyi pada dinding ruangan. Bahan peredam bunyi bersifat lunak, seperti karpet, spons, wol, dsb.
Jawaban yang tepat adalah C melapisi dinding dengan zat yang dapat merendam bunyi.
Smeoga artikel Gaung Dapat Diatasi Dengan Cara bermanfaat